Serda Endri Laksanakan Penerapan Prokes Pada Pelaksanaan PTM di TK Islam Muslimin

    Serda Endri Laksanakan Penerapan Prokes Pada Pelaksanaan PTM di TK Islam Muslimin

    SURAKARTA - Babinsa Kelurahan Joyosuran Koramil 05/Pasar Kliwon Kodim 0735/Surakarta Serda Endri melaksanakan pengecekan penerapan Protokol Kesehatan (Prokes) pada pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka  (PTM) di TK Muslimin Rt.01 Rw.11 Kusumodilagan Kelurahan Joyosuran Kecamatan Pasar Kliwon, Senin (10/01/2022).

    Serda Endri menegaskan dalam memantau kegiatan PTM dirinya didampingi oleh Kepala Sekolah Bp Yuniarto Harjanto mengecek dan mengawasi diberlakukannya proses belajar dan mengajar yang sesuai dengan ketentuan Peraturan Pemerintah selama pandemi Covid-19.

    “Dengan dimulainya proses belajar mengajar ini, sekolah harus menerapkan prosedur protokol kesehatan (Prokes) secara ketat. Dengan penyiapan fasilitas kesehatan, mulai kewajiban memakai, atau membatasi kegiatan penutup maupun pembatasan serta selalu mencuci tangan sebelum dan sebelum melaksanakan kegiatan." tegas Serda Endri.

    "Kami juga memberikan saran dan menambahkan perlunya pengawasan dari Guru atau Tenaga Pendidik dalam hal pemakaian masker bagi siswa, pemakaian masker harus dilakukan di lingkungan Sekolah maupun saat pulang sekolah."pungkasnya.

    (Arda 72)

    Pardal Riyanto

    Pardal Riyanto

    Artikel Sebelumnya

    Terapkan Prokes di Pasar Tradisional, Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    Danramil 11/Manyaran Bersama Forkopincam...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polres Pasuruan Kota Berhasil Tekan Angka Kriminalitas Sepanjang 2024
    Pasca Banjir, Polres Ponorogo Bersama TNI dan Warga Bersihkan Sungai di Jembatan Tempuran
    Polri Kolaborasi Dengan Royal Thai Police Tangkap Bandar Narkoba DPO Red Notice di Bangkok, Thailand
    Bareskrim Polri Berhasil Amankan DPO Pengendali Clandestine Lab di Bali Asal Ukraina, Dirtipidnarkoba: Bukti Tegas Perang Melawan Narkoba
    Jajaran Kodam XIV/Hsn di Wilayah Sulsel Berikan Bantuan kepada Korban Banjir

    Ikuti Kami